Modul 4 Software Defined Network

Saat ini, model arsitektur jaringan dapat dibilang cukup kompleks, karena setiap perangkat memiliki konfigurasi yang berbeda-beda. Salah satu contohnya bila kita memiliki sebuah router,  maka konfigurasi routing, firewall, NAT, DNS, dan IP Public nya berbeda-beda. Sehingga dengan kebutuhan jaringan yang semakin besar akan membuat konfigurasi setiap perangkat semakin kompleks. Untuk mengatasi hal tersebut, kita dapat... » read more

Modul 3 Virtualisasi Server

Virtualisasi adalah proses membuat representasi berbasis perangkat lunak, atau virtual, dari sesuatu, seperti aplikasi virtual, server, penyimpanan, dan jaringan. Sistem komputer virtual dikenal sebagai “mesin virtual” (VM) dapat di artikan sebagai wadah perangkat lunak yang terisolasi dengan sistem operasi dan aplikasi di dalamnya. Setiap VM mandiri sepenuhnya independen. Modul 3 Virtualisasi Server – Teori Modul... » read more

Modul 2 Protokol Routing

Routing adalah proses pemilihan jalur terbaik untuk pengiriman paket data dari pengirim sampai ke penerima antar jaringan. Proses routing berada pada Layer 3 (Network) yang dilakukan oleh perangkat Router Modul 2 Protokol Routing – Teori Modul 2 Protokol Routing – Praktik

Modul 1 Pengenalan Jaringan

Jaringan Komputer adalah sekumpulan komputer yang terhubung satu dengan yang lain melalui media perantara. Komunikasi antar komputer dari vendor yang berbeda akan dapat terjalin jika menggunakan protokol yang sama. Modul 1 Pengenalan Jaringan – Teori s Modul 1 Pengenalan Jaringan – Praktik