Bagaimana Meng-capture Paket Menggunakan Wireshark dan Instalasinya pada Ubuntu 20.04?
Bagaimana Meng-capture Paket Menggunakan Wireshark dan Instalasinya pada Ubuntu 20.04?

INTRODUCTION Halo temen-temen! Perkenalkan aku Meti Hervina, pada kali ini aku akan membahas mengenai instalasi Wireshark pada sistem operasi Linux, yaitu Ubuntu 20.04. Sebelumnya, aku review sedikit terlebih dahulu mengenai Wireshark. Wireshark adalah penganalisis paket jaringan. Software ini akan menangkap setiap paket yang masuk atau keluar dari antarmuka jaringan dan menunjukkannya dalam teks yang diformat dengan... » read more

INSTALASI DAN KONFIGURASI WEBMIN
INSTALASI DAN KONFIGURASI WEBMIN

Haiii semuaa kenalin aku iqbal. Yuk menambah ilmu bersama dengan aku. Jadi disini aku akan mencoba melakukan instalasi dan konfigurasi Webmin. Webmin adalah antarmuka berbasis web untuk administrasi sistem untuk Unix. Menggunakan browser web yang modern, Anda dapat mengatur account pengguna, setup Apache, DNS, file sharing, dan banyak lagi. Webmin menghilangkan kebutuhan untuk secara manual... » read more

Download & Instalasi Wireshark Di Windows
Download & Instalasi Wireshark Di Windows

Assalamualaikum wr.wb. Hallo teman teman! Gimana kabarnya? Pasti pada sehat kan? Sehat lah jangan sakit-sakit. Oke, Perkenalkan nama saya Hanifah Marta Ardilah akan membahas tentang cara menginstall wireshark 3.4.8. Tapi sebelum itu saya ingin menjelaskan sedikit tentang Apa itu Wireshark?, Apa manfaat wireshark ? Apa alasan seseorang menggunakan wireshark ? Apa saja fitur yang dimiliki... » read more